Koni, Martha (2022) ANALISIS INDEKS BIAS, DIFRAKSI DAN TINGKAT VISKOSITAS ZAT CAIR DENGAN METODE EKSPERIMEN DI LABORATORIUM MIPA STKIP WEETEBULA. Other thesis, STKIP Weetebula.
Text
COVER.pdf Download (92kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (95kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (146kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (146kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (105kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (116kB) |
|
Text
SKRIPSI KOMPLIT.pdf Restricted to Repository staff only Download (972kB) |
Abstract
ABSTRAK ANALISIS INDEKS BIAS, DIFRAKSI DAN TINGKAT VISKOSITAS ZAT CAIR DENGAN METODE EKSPERIMEN DI LABORATORIUM MIPA STKIP WEETEBULA Martha Koni, Melkianus Suluh, Yohanis Umbu Kaleka marthakoni02@gmail.com, smelkienstein@gmail.com, yohanumbu07@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis indeks bias, difraksi dan viskositas zat cair. Pengukuran pertama, indeks bias telah dilihat cahaya yang dibiaskan dari sinar datang pada medium yang kurang rapat ke medium yang lebih rapat. Dari cahaya yang dibiaskan tersebut diketahui bahwa makin besar sudut cahaya datang menjahui garis normal, maka semakin besar pula cahaya yang dibiaskan menjahui garis normal. Kemudian pada pengukuran kedua tentang difraksi terlihat bahwa cahaya yang belokan pada layar dengan menggunakan ukuran HVS berdiameter yang berbeda 1 cm, 1,5 cm, dan 2 cm dengan jarak masing-masing antara diameter lubang 2 cm. Selanjutnya, dinyalahkan senter dengan jarak yang berbeda yaitu 40 cm 60 cm, 80 cm dan 1 m. Berdasarkan percobaan tersebut, diperoleh data bahwa semakin jauh cahaya senter diarahkan ke lubang yang berdiameter 1 cm, 21,5 cm, 2 cm, maka cahaya yang dibelokan ke layar semakin besar dan bulatan cahaya semakin menjauh atau semakin jauh antara cahaya yang dibelokan ke layar. Pada pengukuran ketiga tentang viskositas antara tiga zat cair (air tawar, oli, minyak goreng). Hasil pengukuran menunjukkan semakin tinggi benda yang di lepas dalam zat cair maka waktu jatuh benda dalam zat cair semakin kecil. Hal ini karena benda tersebut mempunyap massa. Jika dilepaskan dengan ketingian yang besar, maka benda tersebut masih melayang-layang di ruang hampa, dan setelah sampai di atas zat cair tekanannya semakin besar. Oleh karena itu, semakin jauh benda dilepaskan di dalam zat cair, maka waktu benda sampai di dasar zat cair semakin kecil atau waktu tempuh benda cepat. Dari ketiga zat cair tersebut telah dilihat dan dibandingkan tingkat viskositas yang paling kecil adalah zat cair (air tawar), tingkat viskositas yang kedua adalah minyak goreng, dan yang terkhir adalah oli. Kata Kunci: indeks bias, difraksi, viskositas zat cair
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | A General Works > AI Indexes (General) A General Works > AM Museums (General). Collectors and collecting (General) L Education > L Education (General) |
Divisions: | S1 Pendidikan Fisika |
Depositing User: | User Lukas Nani Seingo |
Date Deposited: | 11 May 2022 02:11 |
Last Modified: | 11 May 2022 02:11 |
URI: | http://repository.unika-weetebula.ac.id/id/eprint/81 |
Actions (login required)
View Item |